Tentang Permulaan Kelas Pada Saat 3rd Anniversary PvP CUP

2023.07.24

Terima kasih untuk selalu bermain JobTribes.

Pada 3rd Anniversary PvP CUP, telah terjadi kejadian dimana permulaan kelas bukan dari kelas 0, melainkan dimulai dari kelas hasil referensi peringkat pada Minggu PvP Musim 13.
Kami memohon maaf yang sedalam dalamnya kepada para Pengguna atas kejadian yang telah terjadi.

Sebagai bentuk permintaan maaf, kami akan membagikan “Elixir” ke kotak hadiah seluruh Pengguna.

Kami mohon selalu dukungan Anda terhadap JobTribes.