Tentang Penulisan Batas Penggunaan Tiket Memilih Amulet
Terima kasih untuk selalu menggunakan layanan JobTribes.
Seiring dengan implementasi versi resmi Quest Labyrinth yang akan diselenggarakan pada tanggal 1 Maret,
kami akan menuliskan batas penggunaan pada “Tiket Memilih Amulet” yang bisa didapatkan sebagai hadiah.
Ditambah dengan tiket yang sudah diimplementasikan, selanjutnya untuk semua “Tiket Memilih Amulet” yang bisa didapatkan sebagai item akan diberikan batas penggunaan,
dan periodenya bisa Anda cek pada kolom penjelasan item.
Kami memohon maaf kepada Pengguna atas ketidaknyamanan ini. Harap jangan lupa untuk menukarkan tiket yang Anda miliki.
Dibawah ini adalah Tiket Penggunaan Amulet yang mendekati batas penukaran.
【Batas Penggunaan Tiket Yang Didapatkan Pada Quest Labyrinth Versi Beta】
Hingga hari Selasa, 28 Feb 2022 pukul 21:59 (WIB)